Sunday, December 30, 2018

Cara Mudah Blokir Iklan Android Dengan Mudah Tanpa Root

Cara memblokir iklan Android – Banyak dari pengguna Smartphone Android yang jengkel ketika sedang asik bermain game, browsing tiba-tiba muncul iklan yang menghalangi seluruh layar ponsel android. Iklan tersebut bisa muncul karena bawaan dari aplikasi android (biasanya yang gratisan) yang kita unduh.

Cara Blokir Iklan Android, cara hilangkan iklan di hp android, blokir iklan di hp android
Cara Blokir Iklan Android

Rasa jengkel yang muncul akan membuat gerah pengguna ponsel android. Karena biasanya iklan tersebut akan menghabiskan baterai yang lumayan banyak, atau bahkan pulsa atau paket data juga ikut terkuras.

Cara Blokir Iklan Android Dengan dan Tanpa Root
Sebenarnya ada cara paling mudah untuk menghilangkan iklan di hp android. Yakni dengan menonaktifkan data seluler atau koneksi internet. Namun hal itu tidak akan berhasil jika anda membuka game atau aplikasi yang membutuhkan koneksi internet. Alternatif untuk Cara Memblokir Iklan Android yaitu dengan menggunakan Aplikasi android.


Dengan menggunakan aplikasi ini anda bisa menghilangkan atau memblokir iklan yang muncul pada hp android. Simak caranya dibawah ini.

Cara Mudah Blokir Iklan Android Dengan Mudah Tanpa Root


Download dan Install AdAway (Android wajib di Root)
Jalankan aplikasi AdAway
Saat dialog muncul pilih Allow
Jika sudah akan muncul 2 pilihan. Pilih saja download file dan apply ad blocking.
Jika proses download selesai, aplikasi akan menerapkan hasil download secara otomatis.
Saat semua proses telah selesai maka akan muncul dialog baru yang mengkonfirmasikan 2 pilihan, yakni
me-reboot Hp android. Pilih YES untuk me reboot ponsel android sekarang.
Jika proses reboot sudah selesai, saat itu juga anda sudah berhasil memblokir iklan di Hp Android :)
Cara Memblokir Iklan Android Tanpa Root
Jika ponsel android anda belum di root ini merupakan cara terbaik untuk menghilangkan iklan di HP android. Cara tersebut menggunakan aplikasi NoRoot Firewall.

NoRoot Firewall, cara menghilangkan iklan android dengan NoRoot Firewall
NoRoot Firewall

Unduh dan Install NoRoot Firewall di Playstore
[Unduh NoRoot Firewall]
Jalankan NoRoot Firewall
Pilih menu “pending acces”. Disana akan muncul daftar aplikasi yang ada di hp android.
Untuk menghilangkan Iklan yang muncul di aplikasi, caranya sangat mudah. Posisikan saklar pada posisi
“Deny (Silang Merah) dan untuk mengaktifkanya kembali dengan memilih Allow.
Demikianlah artikel tentang Cara Memblokir Iklan Android yang bisa anda terapkan pada ponsel android anda. Semoga artikel diatas bermanfaat bagi pada pembaca

BERITA LENGKAP DI HALAMAN BERIKUTNYA

Halaman Berikutnya